Mengikuti Upacara Detik - Detik Proklamasi Secara Virtual Bersama Forpinka & Pemdes


BANYUWANGI - Dimasa pandemi Covid - 19 untuk memperingati HUT RI ke 75 TH tidak seperti biasanya, semuanya harus tunduk dengan SOP Protokol kesehatan. Peringatan Detik - Detik Proklamasi  yang digelar di Istana Negara sebagai Irup Presiden Ir, Joko Widodo .

Untuk peringatan Detik - Detik Proklamasi di Banyuwangi mengambil tempat di Ruang Rempek Jogo Pati Pemda Banyuwangi, secara virtual. Hadir Bupati Banyuwangi H. Abdullah Azwar Anas, M,Si Danlanal Letkol Laut (P) Joko Setiono S,E,M.Tr. Hanla.. Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Arman Asmara, S. Sekda Ir. Mujiana.

Forpinka Sempu camat Holik Askandar. AKP .Hariyardi. Kapten Inf. Ketut. Sekcam Andik juga mengikuti live secara virtual hingga selesai diteruskan keliling ke – desa-desa. tidak ketinggalan semua Pemdes masing-masing juga mengikuti upacara .


Pemdes Jambewangi tidak ketinggalan mengikuti upacara detik - detik Proklamasi Kemerdekaan RI ke 75 th, dengan menggelar peralatan layar monitor yang dihubungkan dengan wifi smart kampung ,dan mengambil tempat di BKM. BINA MAKMUR.

Hadir mengikuti upacara secara virtual tiga pilar. Kepala desa M. Maskhur, S. Ag, Babinkamtibmas. Babinsa. Sekdes. Bendahara desa, Kaur Desa. BPD. Keala dusun beserta ibu PKK. Dengan memakai masker, duduk di kursi menjaga jarak.

Peringatan Detik - Detik Proklamasi di Istana Negara di Mulai kurang lebuh pukul 10,17 WIB. langsung saja seperti Pemdes Jambewangi mengikuti dengan hikmat sampai selesai. Diteruskan dengan tasyakuran dengan menggelar karpet, dimana M. Maskur, S.Ag mendaat kehormatan dari ketua BPD.Babinkamtibmas.Babinsa menerima pujuk tumpeng.

M. Maskur, S.Ag selaku kepala desa Jambewangi menyampaikan terima kasih atas kekompakan kita semua, kalau kompak seperti ini, meskipun perayaan HUT ke 75 th Kemerdekaan RI berbeda dengan tahun sebelumnya karena pandemi covid-19 namun semangat terus berkobarKemerdekaan RI.
 
Kita semua bisa maju untuk menghadapi tantangan pandemi Covid-19 ini, dengan kekompakan kebersamaan. Samoga andemi covid-19 ini cepat berlalu. Ungkapnya Selesai semua Forpinka bersama keala desa menuju ke BALAI DAMAI yang ada berdiri diatas TKD Jambewangi. Camat Sempu sangat bangga dengan Balai Damai ini, sebab dibalai damai ini kita semua bisa memecahkan permasalahan dengan damai. Katanya. (jok)       
Lebih baru Lebih lama
Advertisement