TULUNGAGUNG - Badan Pengelolaan Keuangan Aset Daerah
Kabupaten Tulungagung memperkirakan ada sekitar 500 lebih aset yang sebagian
sudah bersertifikat. BPKAD sudah menjalankan amanah Bupati Syahri Mulyo agar
dapat mengagendakan pemberkasan tanah yang dimiliki. Mudah mudahan Badan
Pertanahan dapat menargetkan aset kepemilikan pemerintah Tulungagung.
Intinya
kita bekerjasama dengan pihak pihak yang terkait agar semua dapat berjalan
sesuai yang di harapkan, ucap Drs.Hendrik Setyawan Kepala BPKAD Tulungagung.
Karena begitu banyaknya aset yang dimiliki di Kabupaten Tulungagung, maka
dengan upaya ini akan kita selesaikan, walau berbagai kendala dengan
pemberkasan tetap, kita upayakan
semaximal mungkin.mungki, ucapnya.
Masih
Hendrik melanjutkan,kendala itu kita harus mau mencari asal usul dokumen demi
menunjang berkas sertifikat. Kendati demikian kita upayakanlah dengan baik walau membutuhkan waktu, ujarnya. Tentunya
nanti membutuhkan tim yang mendata berkas yang di ajukan ke BPN dan itu di
lakukan secara bertahap, kata Hendrik.
Sementara
pihak BPN siap membantu demi kelancaran semua. Kabupaten Tulungagung yang
memiliki sembilan belas Kecamatan dua ratus sekian desa dan empat belas
kelurahan sangat luas wilayahnya.
Di antara Kecamatan, Kelurahan dan Desa,
sebagian aset berada di lokasi wilayah tersebut, maka di harapkan kerjasamanya
serta penataan aset secara bertahap, demi Pemerintahan Tulungagung yang lebih
baik menjalankan tugas tugas dengan baik dan
aman buat harapan kita semua. (NAN)